Kamis, 24 September 2009
Yuk, Ikutan Lomba Menulis Nasional Remaja 2009!
JAKARTA, KOMPAS.com. YKAI bekerjasama dengan Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan Republik Indonesia dan Unicef gelar 'Lomba Menulis Nasional untuk Remaja 2009'. Ikutan yuk!
Yayasan Kesejahteraan Anak Indonesia (YKAI) bekerja sama dengan Kementerian Negara Pemberdayaan Perempuan Republik Indonesia dan Unicef (lembaga Perserikatan Bangsa-Bangsa yang khusus menangani masalah anak-anak) menyikapi permasalahan hak anak dengan menyelenggarakan Lomba Menulis Nasional untuk Remaja 2009 bertema ”Anak dan Pemimpin Bangsa”.
Tulisan bisa dikirim ke YKAI, Jalan Tebet Barat Dalam V/26, Jakarta Selatan 12810. Batas waktu pengiriman paling lambat sampai 30 September 2009.
Sumber: http://edukasi.kompas.com/read/xml/2009/08/26/09253470/yuk.ikutan.lomba.menulis.nasional.remaja.2009.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
Jakarta. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi di satu sisi telah membawa dampak positif pada perkembangan kehidupan masyarakat. ...
-
Dalam sebuah wawancara di sebuah stasiun televisi swasta nasional, Sabtu (18/6), Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Muhammad Nuh ...
-
Meski kedua kakinya buntung dan kedua telapak tangannya tak sempurna, namun Dewi Sudarmi (6), siswi klas 1 SDN Kertagenah Laok 3 itu bercita...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar